Aspek Psikologis dan Demografis dari Individu Pengguna Internet.
Komunikasi Intrapersonal merupakan
komunikasi yang berlangsung dalam diri seseorang. Orang tersebut berperan baik
sebagai komunikator maupun sebagai komunikan. Dia berdialog dan bertanya jawab
dengan dirinya sendiri, memberikan umpan balik bagi dirinya sendiri dalam
proses internal yang berkelanjutan. Biasanya Komunikasi intrapribadi
berlangsung ketika seseorang melakukan kegitan perenungan, perencanaan dan
penilaian kepada diri sendiri.
Contoh
:
Aktivitas
dari komunikasi intrapribadi yang kita lakukan sehari-hari dalam upaya memahami
diri sendiri diantaranya adalah; berdoa, bersyukur, instrospeksi diri, dan
berimajinasi secara kreatif
Mampu berdialog dengan diri sendiri,
menunjukkan bahwa berarti kita mampu mengenali diri kita. Dengan begitu kita
dapat belajar bagaimana kita bisa mengamati dan memberikan makna (intelektual
dan emosional) kepada lingkungan kita.
A. Aspek psikologis dari individu
pengguna internet.
Internet tidak hanya menimbulkan
dampak positif bagi penggunanya tetapi juga menimbulkan dampak negative. hal
itu tergantung bagaimana pengguna internet memanfaatkan segala fasilitas yang
disediakan oleh internet. Ditinjau dari aspek psikologis, internet menimbulkan
berbagai dampak. Dampak negative dari internet diantaranya ada ketergantungan
pada permainan online,cybersex, role-playing fantasi. keracunan identitaspun
disorot sebagai dampak buruk penggunaan internet, ancaman lain adalah
terjadinya bullying, child pornography dan banyak yang marak terjadi belakangan
ini adalah penyebaran pedhophilia melalui jejaring sosial yang mengancam anak
anak dibawah umur sebagai korban. Berbagi dampak negative tersebut diduga
karena efek anomitas didunia maya.Bahwa godaan anomitas, multiplitas dan
insuvibilitas yang terjadi saat pembuatan identitas online menjadi faktor
penyebab berbedanya perilaku seseorang didunia maya.
B. Aspek demografis dari individu
pengguna internet.
i.
Definisi Gender,
Usia, Budaya, dan Internet
Gender
Dalam perbandingan antargender, wanita menunjukkan
ekspresi emosional yang lebih besar
dibandingkan pria.
Mereka megalami emosi secara lebih intens dan mereka menunjukkan ekspresi emosi positif maupun negatif yang
lebih sering, kecuali kemarahan. Tidak
seperti pria, wanita juga menyatakan lebih nyaman dalam mengekpresikan emosi dan mampu membaca petunjuk non
verbal dan paralinguistik secara
lebih baik.
Usia
Umur atau usia adalah
satuan waktu yang
mengukur waktu keberadaan suatu benda atau makhluk,
baik yang hidup maupun yang mati. Semisal, umur manusia dikatakan
lima belas tahun diukur sejak dia lahir hingga waktu
umur itu dihitung. Oleh yang
demikian, umur itu diukur dari tarikh ianya lahir sehingga tarikh semasa(masakini). Manakala usia pula
diukur dari tarikh kejadian itu bermula sehinggalah
tarikh semasa(masa kini).
Budaya
Budaya atau kebudayaan berasal
dari bahasa Sanskerta yaitu buddhayah,
yang merupakan bentuk jamak
dari buddhi (budi atau akal) diartikan sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi dan akal manusia.
Internet
Internet adalah jaringan global
antarkomputer untuk berkomunikasi dari suatu lokasi ke lokasi lain di belahan dunia. Dalam internet terdapat berbagai
macam informasi, baik yang baik
maupun yang buruk, yang benar maupun yang tidak. Semua informasi itu dapat diakses lewat internet.
II. Pengaruh-pengaruh
internet terhadap:
A. Gender
Dampak positif internet
Dilihat dari segi positif nya
internet memiliki banyak sekali dampak yang sangat luar biasa hebatnya pada dunia pengetahuan. Para wanita karir
maupun ibu rumah tangga kini dapat
memiliki banyak sumber dan pedoman serta informasi-informasi untuk dunia kerja maupun keperluan sehari-hari misalnya
: informasi untuk pekerjaan ,informasi resep makanan
bagi ibu rumah tangga.
Selain program didalam dunia kerja,
internet juga menawarkan aplikasi berbentuk permainan
elektronik yang pada umumnya tidak secara khusus diberi muatan pendidikan formal tertentu. Permainan elektronik
tersebut membantu wanita karier untuk menghilangkan
kejenuhan dalam berkerja, membuat strategi, membangkitkan semangat kepemimpinan, dan bermain peran (role
play).
internet juga bisa menjadi tempat
bisnis bagi wanita yaitu dengan online shop dengan begitu wanita bisa mempunyai penghasilan sendiri namun ia
tetap bisa dirumah menguruskeluarganya
.
Internet telah banyak membantu manusia dalam segala aspek kehidupan sehingga internet mempunyai andil penuh dalam kehidupan sosial. Dengan adanya internet apapun dapat kita lakukan baik positif maupun negative.
Internet telah banyak membantu manusia dalam segala aspek kehidupan sehingga internet mempunyai andil penuh dalam kehidupan sosial. Dengan adanya internet apapun dapat kita lakukan baik positif maupun negative.
Dampak
negatif internet
1.
Kejahatan di dalam dunia maya
2.
Pornografi
3.
Kekejaman dan Kesadisan
4. Penipuan
5. Penipuan belanja online
6. Perjudian
7. Mengurangi sifat sosial manusia
5. Penipuan belanja online
6. Perjudian
7. Mengurangi sifat sosial manusia
B. Usia
Masa anak-anak adalah masa keemasan
dimana anak-anak berada dalam masa bermain serta belajar terhadap apa yang belum diketahuinya. Tapi, dimana
sekarang perubahan teknologi semakin pesat, banyak
anak-anak terutama pada anak yang berusia 5 hingga 12 tahun lebih menyukai bermain dengan teknologi baru seperti
playstation, game online, handphone,
tablet ataupun ipad.
Dampak
positif
- Memudahkan anak mendapatkan informasi dengan lebih cepat.
- Anak dapat mengenal serta menjalin komunikasi dengan berbagai orang dari belahan dunia.
- Akibat kemajuan teknologi, banyak permainan-permainan kreatif dan menantang yang ternyata banyak disukai oleh anak-anak.
Dampak
negatif
- Anak terlalu cepat puas dengan pengetahuan yang didapatnya dari dunia.
- Karena teknologi memberikan banyak kemudahan, tidak sedikit anak-anak tidak sabar dalam menghadapi kelambatan dan kesulitan.
- Selain itu, kemajuan teknologi berdampak pada kurangnya sosialisasi anak pada teman-temannya karena lebih menyukai menyendiri dengan permainan teknologinya.
C. Budaya
Pada masa sekarang, kita semua pasti
tahu bahwa kemajuan teknologi terasa begitu sangat
pesat. Pesatnya kemajuan ini tentunya membawa banyak perubahan terhadap kebudayaan di Indonesia. Tidak bisa di
pungkiri bahwa kemajuan teknologi informasi ini memang harus terjadi di Negara Indonesia ini, agar Negara
Indonesia tidak kalah saing dengan
Negara lain.
Dampak
Positif
- Pertukaran informasi berlangsung sangat cepat.
- Memudahkan pekerjaan manusia.
- Pekerjaan yang dilakukan seseorang menjadi lebih efektif dan efisien
- System pembelajaran tidak harus tatap muka dengan guru karena dengan kemajuan TIK khusunya Internet kita bisa melakukan V-class. Dan masih banyak yang lainnya.
Dampak
negative
1. Masuknya
budaya asing yang tidak baik.
2. Lupa
akan waktu
3. Merosotnya
nilai moral
Tidak ada komentar:
Posting Komentar